Zulhelmi Arifin di lantik, Walikota Terpilih H Agung Nugroho Ucapkan Selamat
Acara pelantikan diawali dengan menyanyikan lagu Indonesia Raya, dilanjutkan dengan pembacaan SK pelantikan Pj Sekda Pekanbaru.
Pelantikan ini dilantik langsung oleh PJ Walikota Pekanbaru, Roni Rakhmat sambil mengucap sumpah jabatan sebagai PJ Sekdako Pekanbaru
Roni, memandu sumpah dan membacakan pakta integritas untuk tidak berbuat korupsi.
Hadir pada kesempatan tersebut dua diantaranya adalah Pejabat di pemerintah Provinsi Riau
Sebelum dilantik, zulhelmi adalah Kepala Dinas Perdagangan DPP Kota Pekanbaru sejak 2024
Pelantikan ini agar tidak adanya kekosongan posisi sekda yang mana sebelumnya sekda di isi oleh PLH Zarman Candra yang saat itu juga menjadi kepala Pelaksana BPBD Kota Pekanbaru
Dengan begitu, zarman candra akan kembali ke semula sebagai Kepala Badan Penanggulangan Bencana Kota Pekanbaru
No comments
Note: Only a member of this blog may post a comment.